KKN STKQ, 3 Sekolah di Desa Mekarjaya Peringati Maulid Nabi

Depok, walisongoonline.com – Peringati Maulid Nabi Muhammad saw. 3 sekolah tempat KKN Mahasiswa STKQ di Desa Mekarjaya gelar muludan. Ketiga sekolah tersebut terdiri dari SDN Mekarjaya, MI Asy-Syafi’iyyah, dan MTs Al-Barkah. Peringatan muludan di tiga tempat masing-masing sekolah mereka diadakan dengan bekerja sama dengan mahasiswa KKN. Acara ini diselenggarakan sebagai upaya menanamkan kecintaan terhadap Nabi…

Read More

STKQ Al-Hikam dan IIQ Jakarta Sepakati MoU: Mewujudkan Kampus Kolaboratif

Depok, walisongoonline.com– Kamis, 21, September 2023. Dalam rangka meningkatkan kualitas institusi kampus dan menjalin kolaborasi, STKQ Al-Hikam Depok dan IIQ Jakarta menandatangani kesepakatan Momerandum Of Agreement (MoU). Acara ini berlangsung di ruang rapat STKQ yang dihadiri langsung oleh Pengasuh Pesantren Al-Hikam, Ketua STKQ, Segenap Civitas academika, dan mahasiswa penerima beasiswa KIP. Sedangkan dari pihak IIQ…

Read More

Kunjungan STKQ Al-Hikam ke KPK dan PBNU untuk Meningkatkan Wawasan Kebangsaan

Jakarta, 31 Agustus 2023* – Sekolah Tinggi Kulliyatul Qur’an (STKQ) Al-Hikam kembali aktif dalam upaya memperluas wawasan kebangsaan mahasiswanya. Setelah dua tahun terhenti akibat pandemi, 82 mahasiswa STKQ Al-Hikam melaksanakan kunjungan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Tujuan dari kunjungan ini adalah memberikan pemahaman mendalam tentang peran KPK dalam memberantas…

Read More

Mahasiswi STKQ Al-Hikam Raih Beasiswa Non-Degree ke Maroko

Depok, Walisongoonline-Pada tahun 2023, Kemenag bersama LPDP mengadakan program beaesiswa dengan dua macam yaitu degree  dan non-degree atau juga disebut dengan MORA Oversis Student Mobility Awards (MOSMA). Program degree adalah program beasiswa untuk mendapatkan gelar akademik pada jenjang S1 (Sarjana), S2 (Magistar). Sedangkan MOSMA merupakan salah satu program implementasi Kurikulum Merdeka dalam program mobilitas fisik…

Read More