Ceramah KH.Hasyim Muzadi : MANAJEMEN LEADERSHIP

    Di dalam melengkapi latihan kepemimpinan, hendaknya dilakukan 3 jenis manajemen sekaligus. Yaitu ; Manajemen organisasi Manajemen gerakan Manajemen manusiawi. Manajemen organisasi (organization management) menyangkut pengorganisasian dari jumlah kekuatan human resourse, diorganisasikan agar menunju pada satu titik, dan diversifikasi untuk menuju unity atau dipecah untuk disatukan. Intinya pada pembagian kerja, pembagian tanggung jawab, tapi ujung-ujungnya adalah…

    Read More

      Pelantikan Pengurus BEM STKQ Al-Hikam masa bhakti 2016-2017

      Depok, 31 Januari 2016 – Berakhirnya kepengurusan BEM masa bhakti 2015-2016 menjadi awal bagi kepengurusan BEM masa bhakti 2016-2017. Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) adalah organisasi mahasiswa yang merupakan lembaga eksekutif ditingkat pendidikan tinggi yang dalam melaksanakan program-programnya memiliki departemen.  Di STKQ Al-Hikam Sendiri BEM memiliki beberapa departemen diantaranya :  departemen sosial masyarakat, departemen pendidikan dan keilmuan,…

      Read More

        Ceramah KH.Hasyim Muzadi : Nilai Luhur Pancasila

        Mei 2015 – Saya ingin mengungkap kenapa Pancasila menjadi dasar negara.  Banyak ulama-ulama kita dan pemimpin-pemimpin agama lain yang salah faham. Dikiranya Pancasila itu menggantikan agama, dikiranya agama itu harus berhadap-hadapan dengan Pancasila padahal tidak seperti itu. Pancasila bukan agama, agama juga bukan Pancasila, Pancasila tidak boleh diagamakan dan agama tidak boleh dianggap sama dengan…

        Read More