Wakil DKM Masjid Al-Hikam Hadiri Pelatihan Hewan Qurban
Perwakilan DKM Masjid Al-Hikam mengikuti acara sosialisasi seleksi dan penyelenggaraan hewan qurban bagi pengurus DKM se kota depok yang bertempat di Dinas Pertanian Dan Perikanan Kota Depok. Acara ini di selenggarakan pada hari Rabu 10 september dimulai jam 8.30 hingga 14.00. Acara ini membahas tentang tata cara merawat dan menyembelih hewan qurban untuk persiapan pada…



