Santri Al-Hikam Depok Ikuti Pelatihan Kemandirian dan Pengembangan Soft Skill

Depok- 19 Desember, 5 Mahasantri Al-Hikam ikut serta dalam pelaksanaan Workshop Peningkatan Kemandirian dan Keterampilan Soft Skills Pemuda. Lima santri tersebut merupakan utusan dari setiap organisasi yang ada di Pesantren Al-Hikam Depok, yakni DEMA Putra, DEMA Putri, OSPAM, dan INSANI. Acara yang bertempat di Pesantren Cendekia Amanah ini, diselenggarakan oleh Yayasan Rahmatan Lil Alamin Center…

Read More

Dua Mahasiswa STKQ Al-Hikam Raih Juara 1 di STQH Kota Depok

Depok, walisongoonline  – Prestasi membanggakan kembali diraih oleh Mahasiswa Sekolah Tinggi Kulliyatul Qur’an (STKQ) Al-Hikam Depok dalam ajang Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits (STQH) tingkat Kota Depok. Dua mahasiswa, Farhan Muttaqin Ritango dan Safirul Haq Al-Muhtadi Billah, berhasil meraih juara dalam cabang yang mereka ikuti. Farhan Muttaqin Ritonga dinobatkan sebagai Juara 1 Cabang Hifdzil Qur’an…

Read More

Mahasiswa STKQ Al-Hikam Depok Raih Juara 2 MHQ Tingkat Nasional

Depok, Walisongoonline.com — Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Sekolah Tinggi Kulliyatul Qur’an (STKQ) Al-Hikam Depok, Safirul Haq Al-Muhtadi Billah. Ia berhasil meraih Juara 2 Musabaqah Hifzhil Qur’an (MHQ) 5 Juz dalam ajang Qur’anic Competition 2024 tingkat Pelajar dan Mahasiswa Nasional. Kompetisi ini diselenggarakan oleh UKMI Nurul ‘Ilmi Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Mas Said Surakarta…

Read More

Menguatkan Jiwa dengan Al-Qur’an: Khataman Bulanan di Al-Hikam

Depok, Walisongoonline.com – Pada hari Selasa, 15 Oktober 2024, setelah sholat Ashar, Dewan Eksekutif Mahasiswa/i (DEMA/I) Al-Hikam menggelar acara Khataman Al-Qur’an. Kegiatan ini dilaksanakan di maqbarah KH Ahmad Hasyim Muzadi.Acara ini bertujuan memperdalam pemahaman dan kecintaan terhadap Al-Qur’an, serta memperkuat identitas pesantren sebagai pusat ilmu Al-Qur’an yang kokoh. Kordinator Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM) Muhamad Agus…

Read More