Hadiri Acara Penutupan Program PKL, Ketua STKQ Berharap Para Santri Terus Mengembangkan Diri

Depok, walisongoonline.com – Dalam acara penutupan Praktik Kerja Lapangan (PKL) mahasiswa Sekolah Tinggi Kulliyatul Qur’an (STKQ) Al-Hikam yang bertugas di Yayasan Al-Hidayah Tajur, Ketua STKQ, Ustadz Subur Wijaya, beserta jajaran Asatidz lainnya turut hadir. di acara tersebut. Kegiatan berlangsung di depan Madrasah Ibtidaiyah Al-Hidayah Tajur. 17/8/2024 Pada kesempatan tersebut, Ustadz Subur Wijaya menyampaikan rasa terima…

Read More

STKQ Al-Hikam Depok Gelar MOHKAM dengan Tema Mahasantri Tangguh Berkarakter Islami di Tengah Arus Globalisasi

Depok, walisongoonline.com – Sekolah Tinggi Kulliyatul Qur’an (STKQ) Al-Hikam Depok resmi menggelar pembukaan Masa Orientasi Mahasantri Al-Hikam (MOHKAM) pada Selasa pagi, 13 Agustus 2024. Acara ini dihadiri oleh Ketua STKQ Ustadz Subur Wijaya, bersama beberapa Asatidz. Ustadz Subur Wijaya dalam sambutannya menyambut para calon mahasiswa baru (camaba) dengan ungkapan bahasa Arab. “Ahlan wa Sahlan,” sambut…

Read More

JATMAN DKI Lantik Pengurus Baru di Pesma Al-Hikam

Depok, walisongoonline.com – Pesantren Al-Hikam Depok menjadi tuan rumah dalam acara pelantikan pengurus Jam’iyyah Ahlith Thariqah al-Mu’tabaroh An-Nahdliyyah (JATMAN) Idaroh Wustho DKI Jakarta Periode 2024 – 2029. Kegiatan ini diadakan pada Ahad, 11 Agustus 2024 di Selasar Masjid Al-Hikam Depok. Pengertian Jatman Melansir dari laman NU Online, bahwa JATMAN merupakan badan otonom yang berada di…

Read More

Kiai Hilmi Menjelaskan Program Tarassukh STKQ Kepada Peserta Daurah Mahad Aly As’adiyah

Depok, walisongoonline.com – Dalam kunjungan akademik dan kuliah umum Ma’had Aly As’adiyah Kiai Hilmi menjadi pemateri kedua dalam kesempatan tersebut. Kamis, 9 Agutus 2024 di selasar Masjid Al-Hikam. Kiai Hilmi, yang juga merupakan penasehat STKQ menyampaikan bahwa program di STKQ yang bisa menjadi “oleh-oleh” untuk mahasantri dan mahasantriwati Mahad Aly As’adiyah adalah program Tarassukh. “Selain…

Read More