Khutbah Arafah KH. Ahmad Hasyim Muzadi

    Padang Arafah-Para Jamaah Haji, tamu-tamu Allah, Dhuyufur Rahman yang saya muliakan Nanti ketika waktu dzuhur waktu telah masuk, mungkin khutbah ini lebih sedikit dari waktunya. Marilah kita tanggalkan seluruh atribut-atribut duniawi kita. Marilah kita tanggalkan status-status kita yang kita buat sendiri. Tetapi jangan ditingalkan tanggung jawab dari status itu. Karena tanggung jawab inilah nanti yang…

    Read More

      Langkah Jitu Mewujudkan Impian

      Oleh: Rifki Sururi Masih sempatkan diri untuk merenungkan ayat al-Qur’an. Kali ini saya beranikan untuk mengasah otak ini berpikir tentang ayat 42 dari surat Thaha. Alur cerita pada ayat ini menjelaskan terkait kisah Nabi Musa yang diperintahkan oleh Allah untuk menyampaikan pesan risalah pada Firaun, raja Mesir yang lalim. Arti terjemahnya kurang lebih seperti ini….

      Read More

        RENUNGAN DI SAAT SENJA

        Oleh: KH. Moch. Hilmi Ashiddiqi al-Aroky Waktu senja ditandai dengan menguningnya sinar mentari dari ufuk barat. Sinar berwarna kuning di langit yang hangat namun tak menyengat menjadi isyarat menuanya waktu dunia. Pada saat itu catatan amalan dalam sehari penuh akan ditutup sebelum berganti dengan gelap dan sunyinya malam. Saat para malaikat bergantian giliran melaksanakan tugas…

        Read More

          Keluarga Jawa Madura

          MAPPI- Minggu (13/08/2017) pukul 19.30 WIT, Himpunan Keluarga Jawa Madura (HKJM), usai menyelenggarakan tasyakuran dan serasehan dalam rangka memperingati nikmat kemerdekaan Indonesia ke 72, di rumah bapak Sudar Jalan Irian Km 05 Kepi Mappi. Serasehan ini biasanya diadakan ketika ada moment-moment hari kemerdekaan dan hari besar Islam. Tasyakuran ini dibuka oleh bapak Suyoto, S.ST selaku…

          Read More