Akhlak Kyai Hasyim Muzadi

Ketika melintas bangunan Masjid al-Hikam yang sedang dalam proses pembangunan, dosen saya di Fakultas Hukum berkata kepada saya, “abdi, anda bantu Pak Hasyim ini. Beliau sangat memerlukan anda!” Mendengar ucapan sang dosen itu, saya langsung menimpali, ” bagaimana caranya pak. Beliau kan gak kenal saya?” Kata beliau, ” nanti ada jalannya!” Yang saya ingat Masjid…

Read More

Pra-Haul ke-6 Abah Hasyim Al-Hikam Depok Gelar Halaqoh Nasional

Depok, walisongoonline – Pagi (15/03/2023) Pesantren Al-Hikam Depok gelar acara Halaqoh Nasional yang bertajuk moderasi beragama di kalangan Pendidikan, Dai dan Santri. Halaqoh ini merupakan salah satu runtutan acara haul K.H Hasyim Muzadi yang ke-6 dengan bekerja sama dengan Kemenag RI. Sebelumnya, Pesantren Al-Hikam Depok telah menyelenggarakan beberapa runtutan acara pra haul yang diawali dengan…

Read More

Puncak Haul ke-6 K.H. Hasyim Muzadi, Pesantren Al-Hikam Depok Gelar Doa Bersama

Puncak Haul ke-6 K.H. Hasyim Muzadi digelar dengan acara doa bersama di depan maqbaroh Almarhum langsung. Acara yang diselenggarakan secara internal pada hari Kamis (16/3) tersebut dihadiri oleh keluarga besar K.H. Hasyim Muzadi baik dari Pesantren Mahasiswa Al-Hikam Depok dan Malang, para santri, alumni, dan muhibbin Kiai Hasyim. Doa bersama diawali dengan pembacaan khatmil qur’an…

Read More

PESMA AL-HIKAM DEPOK ADAKAN SILATNAS 7 TEMU ALUMNI

Depok,walisongoonline. Tepat pada hari  Rabu, pukul 20.00 WIB (15/3), Pesantren Mahasiswa Al-Hikam Depok gelar Acara Silaturahmi Nasional (Silatnas) 7 Temu Alumni Al-Hikam Depok. Hal ini, untuk memperingati Haul Abah  KH. Hasyim Muzadi yang ke-6. Beliau merupakan pendiri sekaligus pengasuh Pesantren Al-Hikam Depok pada beberapa kurun waktu. Acara Silatnas 7 Temu alumni Al-Hikam ini merupakan rangkaian…

Read More