Abah Hasyim Muzadi: Pejuang Sejati
Mendirikan sebuah pondok pesantren tahfidzul Qur’an adalah perbuatan dan perjuangan yang sejati dan mulia. Inilah salah satu cita-cita mantan ketua umum PBNU tahun 2000-2010, Abah Hasyim Muzadi. untuk membangun pondok pesantren di tengah perkotaan kota Depok. Lebih tepatnya di Kelurahan Kukusan, Beji. Pada saat itu, masyarakat di daerah tersebut masih minim sekali pengetahuan dalam bidang…



